Sunday, September 8, 2019

Tahapan Seleksi Beasiswa Adaro ke IPB University (BUD IPB-Adaro)

Peserta yang dapat ikut seleksi beasiswa utusan daerah (BUD) PT Adaro adalah daerah operasional PT Adaro di Kalimantan Selatan & Kalimantan Tengah. Daerah operasional tersebut ialah kab. Tabalong, Balangan, Barito Kuala, Barito Selatan, & Barito Timur.  Selain itu, hanya siswa/i dari jurusan IPA saja. Setiap daerah memiliki kouta BUD, biasanya maksimal 5 orang. PT Adaro melalui program CSR, memberikan beasiswa atas kerjasama PT Adaro & Daerah.

Jurusan yang diambil boleh pilih salah satu dari semua jurusan yang ada di IPB University, kecuali jurusan Matekatika, Biologi, Kimia, & Fisika Murni.

Untuk proses seleksi, ada 3 tahap:
1. Tes tertulis
2. Tes wawancara
3. Seleksi berkas oleh tim BUD-IPB

No comments:

Post a Comment